Pasific Pos.com
Sosial & Politik

Lanjutkan Program Otsus untuk Kemajuan dan Kesejahteraan

Lanjutkan Program Otsus
Ondoafi Kampung Mosso, Charles Wepafoa.

Jayapura – Otonomi Khusus Papua merupakan jalan menuju keberhasilan pembangunan dan sebagai modal kesejahteraan masyarakat Papua yang lebih baik.

Dukungan program kelanjutan Otsus jilid II terus muncul dari berbagai kalangan tokoh adat perbatasan RI-PNG, kali ini dari Ondoafi Kampung Mosso, Distrik Muara Tami, Kota Jayapura Charles Wepafoa.

“Atas nama masyarakat perbatasan RI-PNG dan masyarakat Papua kami mendukung kelanjutan program Otsus untuk kemajuan dan kesejahteraan” Jelas Carles.

Pemerintah daerah harus lebih transparan dan terbuka dalam pengelolaan dana Otsus, sehingga dapat memberikan manfaat yang optimal ke masyarakat Papua.

“Dana Otsus yang diberikan Kepada masyarakat Papua harus di evaluasi dan dikontrol dalam penggunaanya, agar tepat sasaran dan tidak disalah gunakan oleh pihak tertentu” imbuhnya.

Kami mengajak kepada seluruh masyarakat Papua untuk ikut mendukung Otsus guna mewujudkan Papua yang maju dan kesejahteraan.

Artikel Terkait

Ketua Sinode GKN Sebut DOB Membawa Masa Depan Papua Lebih Baik

Bams

Persoalan Menerima dan Menolak Otsus Jilid II, Ini Tanggapan Legislator Papua

Bams

Pempus dan Pemprov Susun Rencana Induk Percepatan Pembangunan Papua Tahun 2022-2041

Bams

Pengesahan RUU Otsus, Ini Kata Gubernur Papua

Bams

Bawa hasil kajian Otsus, Tim DPR Papua Lakukan Lobi Politik di DPR RI

Bams

Ini kata Tokoh Adat Kabupaten Jayapura Soal Otsus, DOB dan PON XX Tahun 2021

Jems

24 Pelajar Papua di Kirim ke 3 Universitas di Amerika

Bams

Barisan Merah Putih Minta Otsus Jilid Dua Tetap Dilaksanakan

Arafura News

MRP Rilis Buku 20 Tahun Otsus Papua

Bams