Di Musda HNSI Sulteng, Wagub Papsel Ajak Nelayan Gandeng Pemerintah

PALU,- Menghadiri Musyawarah Daerah (Musda) II Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) di Provinsi Sulawesi Tengah, Sabtu (23/8), Wakil Gubernur Papua Selatan, Paskalis Imadawa yang juga Ketua HNSI Papua Selatan mengajak para nelayan bersama-sama bergandeng tangan dengan pemerintah membangun daerah.

Ia berharap, kinerja HNSI dapat berjalan dengan baik. Pemerintah diharapkan membantu memberikan fasilitas yang layak kepada para nelayan.
Ia juga meminta kepada HNSI Provinsi Sulawesi Tengah memberikan masukan kepada HNSI Papua Selatan karena masih provinsi baru.

“Ke depan semoga ada kerja sama yang baik sehingga semua yang direncanakan dapat berjalan dengan lancar. “Atas nama Pemerintah Provinsi Papua Selatan, kami mengucapkan selamat dan sukses kepada HNSI Provinsi Sulawesi Tengah yang hari ini melaksanakan Musda II,”ujarnya.

Ia berharap Musda tersebut menghasilkan keputusan yang baik agar dapat bersama-sama membangun dan memperhatikan para nelayan.(iis)

Related posts

Tanggapan Sucahyo Agung Pasca Inspektorat Raih Peringkat Pertama Kinerja Terbaik

Bams

Pemkab dan Warga GIDI Puncak Jaya Sumbang Pembangunan Kantor Yapelin, Ini Kata Yuni Wonda

Bams

Kepala BKPSDM Kaimana Didemo

Fani

Merah Putih untuk Kehidupan, Astra Motor Manokwari Rayakan HUT RI ke-80 dengan Donor Darah

Fani

Sidang Perubahan APBD Segera Digelar, Fokus Pada Sejumlah Program Penting

Bams

Pangdam Cenderawasih Tinjau Program RTLH dan Manunggal Air

Fani

Leave a Comment