Pasific Pos.com
Kriminal

Polda Papua Bentuk Tim Awasi Narapidana Asimilasi

Kapolda Papua, Irjen Pol Drs. Paulus Waterpauw

JAYAPURA – Kapolda Papua Irjen Pol Paulus Waterpauw mengungkapkan saat ini pihaknya telah menyiapkan satuan tugas untuk melakukan pengawasan terhadap para narapidana yang mendapat asimilasi dari lembaga pemasyarakatan beberapa waktu lalu.

“Kami sedang siapkan satuan tugas Reskrim dan Terpadu untuk melakukan pengawasan terhadap mereka (napi bebas red),” terangnya saat diwawancarai, Senin (4/5) malam di Mapolda Papua.

Ia pun menerangkan pengawasan yang dilakukan lantaran di Kabupaten Nabire, Kabupaten Jayapura bahkan Kota Jayapura, sudah ada eks narapidana yang mendapatkan asimilasi kembali melakukan kejahatan.

“Secara kuantitatif kriminalitas menurut, namun kualitas meningkatkan, ini ada relevansinya dengan pembebasan mereka (napi asimilasi) mengingat dengan kondisi seperti ini mereka tidak punya pekerjaan makanya melakukan aksi kejahatannya kembali,” beber Kapolda.

Dengan kondisi pembatasan ini, kata Kapolda tidak memungkinkan tingkat kejahatan akan meningkatkan, oleh karena itu dirinya menghimbau masyarakat untuk waspada serta meningkatkan siskamling di setiap pemukiman masing-masing.

Artikel Terkait

Pengabdian Untuk Negeri, AKABRI 1990 Gelar Bhakti Sosial di Distrik Depapre

Jems

Bersama Pemuda dan Alumni AKABRI, Kapolda Papua Tanam Sagu

Jems

Kapolda Papua Ambil Peran Dalam Film Layar Lebar “Si Tikam Polisi Noken”

Jems

Sosok Seorang Paulus Waterpauw Di Mata Kapolres Merauke

Arafura News

Kapolda Ziarah Kubur Di Taman Makam Pahlawan Waena

Ridwan

Dua Tahanan Positif Covid-19 Yang Kabur Berhasil di Tangkap

Ridwan

Empat Tahanan Polresta Yang Tepapar Covid-19 Kabur dari Ruang Isolasi

Ridwan

Bersama KSOP, Kapolda Bagikan Sembako Kepada PGGJ

Jems

Kapolda dan Tim Posko The Spirit Of Papua Berikan Bantuan Sembako di Dua Gereja

Jems