Pasific Pos.com
Info Papua

Papua Fokus Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan PON 2020

Pertemuan antara Komisi X DPR RI dan Pemerintah Provinsi Papua, di Jayapura, Jumat (21/2).

Terkait dengan progres pembangunan venue PON, Suwarno didepan anggota Komisi X DPR RI dan Panja PON Papua menegaskan, seluruh venue PON XX tahun 2020 bakal rampung pada bulan Juli 2020.

Suwarno mengatakan, saat ini beberapa venue sedang dalam tahap pembangunan. “kita sudah tunjau sama-sama pembangunan venue PON di Jayapura, kita optimis bulan Juli sudah rampung 100 persen,” katanya.

Suwarno juga berharap, tiga venue yang masuk dalam inpres PON nomor 1 tahun 2020, juga bisa rampung tepat waktu.

“Harapan kami itu venue semua bisa secepatnya rampung, sehingga atlet Papua bisa menggunakan untuk test event di bulan Agustus nanti,” bebernya.

Hal senada juga disampaikan Plt. Kepala Dinas Olahraga dan Pemuda Papua, Alex Kapisa mengayakan, dirinya optimis seluruh venue PON Papua bisa rampung di bulan Juli 2020.

“Kami optimis venue yang dibangun baik dari dana APBN dan APBD bisa rampung sebelum pelaksanaan ivent empat tahunan itu di tanah Papua,” katanya.

Alex juga optimis tiga venue baru yang akan dibangun maupun penataan kawasan venue di Kampung Harapan dan Doyo bisa selesai dalam waktu, dan bisa digunakan sebagai tes ivent sebelum digelarnya Pekan Olahraga Nasional bulan Oktober mendatang.

Artikel Terkait

Kadistrik Sarmi Selatan menolak Menandatangani surat pernyataan Pemotongan Dana Kampung untuk Pilkada

Jems

Media Massa Apresiasi Pemkab Jayapura Atas Komitmen dan Realisasi Pembayaran Kerjasama Media

Jems

Elisa Bouway: Penetapan 6 Nama Calon Anggota DPRP Papua Dapeng II Sarat dengan Kolusi dan Nepotisme

Jems

Telusuri Kronologis Korban Elis Yotha, Ketua Gerindra Papua Gerak Cepat Datangi BPJS

Jems

Prihatin dengan Pelayanan Kesehatan Kasus Kekerasan, Ketua Gerindra Upayakan LPSK Ada di Papua

Jems

Ajukan Gugatan ke MK, Matius Fakhiri: Perjuangan Belum Selesai

Jems

Sosialisasikan 4 Pilar Kebangsaan MPR RI, Tonny Tesar: Diharapkan Dapat Membangun Kesadaran Cinta Tanah Air Masyarakat Papua

Jems

Kontroversial Hasil Pilgub Papua di Kabupaten Mamberamo Raya

Jems

Hitung Cepat Pilgub Papua, MARI-YO Unggul Sementara

Jems

Leave a Comment